Eps 725 | SIAPA SEBENARNYA MIRNA SALIHIN? KONSPIRASI PARA PERWIRA POLISI DALAM KASUS KOPI SIANIDA?

2024 ж. 10 Сәу.
390 734 Рет қаралды

ikuti juga konten medsos milik kami
Instagram : instagram.com/gurugembul?igsh...
TIKTOK : www.tiktok.com/@gurugembulll?...
Donasi di Channel ini bisa disalurkan Melalui rekening berikut: saweria.co/donate/gurugembul
Untuk berdiskusi berdiskusi lebih dalam yang sehat dan berintelektual dan untuk informasi lainnya seputar Bisnis dan financial bisa join di Komunitas SIRARU
Instagram : / siraru_official. .
Facebook : / 41241. .
Twitter : twitter.com/SiraruOfficial?t=...
Telegram : t.me/+VWEc_E6HHZJlNjI1
Untuk info kerjasama dapat menghubungi :
+62 897-1044-343 (Tim Management)
bagi yang minat membeli buku, bisa ke sini tokopedia.link/9HlI7g8k6Fb atau shp.ee/bor1nof

Пікірлер
  • kalo dari netflix.. yg mencurigakan itu bapaknya mirna.. bisa jadi mungkin gara2 utang bapaknya mirna di isu kerjaan judi sambo dkk.. jadi uang asuransi kematian anaknya diambil bapaknya buat judi.. tapi ini hipotesis aja..

    @bungbess@bungbess20 күн бұрын
    • waduh waduh

      @gurugembul@gurugembul20 күн бұрын
    • Orang luar jg byk kasus, istri bunuh suami atau sebalik nya, atau anak bunuh ortu atau sebaliknya demi asuransi. Bahkan ada kasus, suami bunuh istri pertama, kemudian nikah lgi kemudia di bunuh lgi demi asuransi. Dan kemudian ketahuan dan di penjara.

      @Ani78_825.@Ani78_825.20 күн бұрын
    • Harusnya tuh datangkan tokoh yg dr afrika, yg metode pake rumput gitu. Kalo boong rumputnya gak lepas. Nah kalo terbukti boong nih. Gausah dituntut balik siapa aja yg terlibat. Biarkan aja, cukup di live streaking aja. Soalnya hukum sosial lebih sakit. Kalo gak kuat mah gila.

      @aminmuhyiddin7691@aminmuhyiddin769120 күн бұрын
    • hey kalo kamu seorang ayah dan kamu punya hutang tapi di situ kamu udah ngedidik les kuliah yang harganya jauh lebih tinggi di bandingkan harga asuransinya ya rugi dong bos klo aku mah sejelek jeleknya bapak minta tolong di bayarin lah embel2 bayar uang pendidikan dari pada ngotot untuk nyairin asuransi yang besar tapi cuman sekali doang

      @muhammaddaniel2364@muhammaddaniel236420 күн бұрын
    • ​@@aminmuhyiddin7691🤣🤣🤣🤣🤣 ngawur lagi ini oranh sumpa di atas Kitab suci aja orang masi melanggar apa lg hal seperti rumput

      @andikaputra3710@andikaputra371020 күн бұрын
  • Sejak kasus Sambo merekayasa pembunuhan terkuak, harusnya kasus² yg dlu ditangani Sambo ini harus di periksa ulang 😢

    @kucingpersia2839@kucingpersia283921 күн бұрын
    • sepemikiran dengan saya...

      @zildjianamin2076@zildjianamin207621 күн бұрын
    • Setuju🎯

      @chrisrobbie8675@chrisrobbie867521 күн бұрын
    • Kalau pengeboman sarinah?

      @laurensiusDJ@laurensiusDJ21 күн бұрын
    • Repot bang.. Ga ada yg bakal ngeliput juga. Pd sibuk ngurusin agenda om wowo + anak presiden

      @nurhhuda151@nurhhuda15121 күн бұрын
    • Betul apalagi kasusnya bersangkutan dengan uang yg besar

      @alkemis472@alkemis47221 күн бұрын
  • Saya merasa isu Mirna ini diangkat bgt sbg pengalihan isu atas kasus E-KTP yg menjerat Pak Setnov dibbrp waktu sblm kasus Mirna muncul + serta statement freddy budiman yg berbicara soal ada kerjasama dirinya dgn jendral TNI bintang 2 yg mau ngasih fasilitas freddy buat jual beli narkoba (menjelang eksekusi freddy budiman)

    @nandamuchri6053@nandamuchri605321 күн бұрын
    • Nah ini yang waras Belum demo Ahok juga Yes ini kasus sengaja di blow up biar eksposure media teralihkan Dan masyarakat sejenak lupa bahwa ada orang yang akan di eksekusi mati, berbicara lantang tentang keterlibatan oknum aparat

      @gunawanhermansyah281@gunawanhermansyah28121 күн бұрын
    • pak bw atau itu siapa namanya lupa yang pernah colab sama kang guru gembul itu waktu itu juga dia jadi tersangka kpk yang mana dia menjabat dijabatan ditempat kpk tersebut Bambang Widjojanto dulu dia jadi tersangka kpk tahun pas kejadian Mirna itu

      @UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA@UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA21 күн бұрын
    • Cocoklogi

      @yuniartos540@yuniartos54021 күн бұрын
    • ​@@gunawanhermansyah281Nah, kalau teori yg ini justru menuduh pers dikendalikan oleh oknum😂.

      @muhammaddzainesyaiwaliarfa5398@muhammaddzainesyaiwaliarfa539820 күн бұрын
    • mantaaaap .. pengalihan isu

      @idungGEDE@idungGEDE20 күн бұрын
  • Bapak guru gembul jadi lah terus pembeda diantara begitu banyaknya channel di Indonesia. Sampaikan lah terus kenyataan kepada Dunia. 1 orang mungkin sulit untuk mengubah Dunia, tetapi pikiran manusia lebih kompleks daripada Dunia, sampaikan lah terus pikiran itu.

    @OrdinaryMelancholis@OrdinaryMelancholis20 күн бұрын
  • Guru Gembul type adalah pendongeng konspirasi yg unggul, yg di-back up dg logika yg mumpuni & bukti bukti yg solid.....yg mana bs jadi adalah kenyataan yg blm disadari...... I really enjoy all his podcast

    @juliantogunawan1872@juliantogunawan187214 күн бұрын
  • Banyak polisi yang nggak mau kerja,mau instan, nggak mau cari kebenaran.yang penting ada tersangka,dapat prestasi dan naik pangkat serta promosi jabatan

    @irawancachannel1930@irawancachannel193021 күн бұрын
    • gak cuma itu, petingginya takut pada mafia dan mudah disuap

      @hendrids5839@hendrids583921 күн бұрын
    • dari dulu aja mau masuk polisi, dll aja ada cara mudah yaitu bayar. mana mungkin para petinggi gak tau. dari bawah sampai atas rusak,

      @hendrids5839@hendrids583921 күн бұрын
    • biar gajinya gede boss, soalnya udah habis banyak buat nyogok jadi polisi. MIRIS. bahkan TNI juga sistemnya kayak gini. gabisa diharapin keamanan negara ini. payah

      @mimido6699@mimido669920 күн бұрын
    • Setuju,,

      @ilhamrisaqua9757@ilhamrisaqua975718 күн бұрын
    • ya itu si krisna murti

      @ragilgusrizal5857@ragilgusrizal585717 күн бұрын
  • Pak Otto adalah anggota kemenangan tim Prabowo,setelah prabowo menang semoga kasus ini dibuka kembali.

    @heryantolie6141@heryantolie614121 күн бұрын
    • semoga

      @mesiahalmasih6281@mesiahalmasih628121 күн бұрын
    • Akan banyak pejabat tinggi yang menggantikan Jessica di dalam penjara

      @marinihandayani1571@marinihandayani157121 күн бұрын
    • @@marinihandayani1571 Pejabat tinggi gk mungkin di penjara

      @heryantolie6141@heryantolie614121 күн бұрын
    • @@heryantolie6141 itulah mengapa pejabat tinggi yang berwenang dalam kasus ini tidak ada yang berkomentar walaupun saat itu sangat viral. Kasus ini lebih sulit dari kasus Ferdy Sambo. Kasus Sambo yang terlibat anggota kepolisian. Tapi kasus Jessica semua penegak hukum terlibat polisi,jaksa,hakim ,saksi ahli. Ada jenderal polisi bintang 2,ada yang jadi ketua kejaksaan,ada yang jadi hakim tinggi,ada saksi ahli yang jadi wamenkumham,ada Kapolda metro jaya yang jadi Kapolri dan sekarang Mendagri

      @marinihandayani1571@marinihandayani157121 күн бұрын
    • @@marinihandayani1571 ya kalo bisa kita demo biar kasus ini diangkat lagi. biar pada mampus petinggi busuknya. jangan sampe kita jadi korban kebusukan mereka semua selanjutnya.

      @mimido6699@mimido669920 күн бұрын
  • Salut buat guru gembul yg tau semua masalah,mulai dari zaman antah berantah sampai kasus Jesika,sudah bisa diangkat jadi menteri segala urusan ini,salut

    @user-jk5ur1mo5i@user-jk5ur1mo5i20 күн бұрын
    • guru gembul tidak mengungkap apapun yg baru disini. Malahan dia melanjutkan bbrp hoax lama, serta menciptakan hoax baru (mungkin tanpa sengaja). Klo video ini adalah representatif video2 lain guru gembul, bisa disimpulkan kualitas video lainnya kualitas sangat buruk.

      @quas-@quas-20 күн бұрын
    • @@quas- tolong berpikir lah mohon otaknya dipake sebentar saja

      @zulfanirich7594@zulfanirich759419 күн бұрын
    • ​@@zulfanirich7594 Sy sudah meriset ini kasus lebih banyak dari orang2 lain. Bisa baca sebagian aja riset sy di sosmed yg namanya x itu. Kamu sudah melakukan riset apa selain telan mentah2 netflix dan gurugembul yg cuma telan mentah teori konspirasi netizen gak jelas?

      @quas-@quas-19 күн бұрын
    • @@quas- kasih link ente

      @zulfanirich7594@zulfanirich759419 күн бұрын
    • @@quas- biar gurugembul juga bisa liat cil

      @zulfanirich7594@zulfanirich759419 күн бұрын
  • Assalamu'alaikum pak guru, hapunten sateuacanna. Mungkin Anda pernah mendengar tentang Kasus Subang. Setelah penyidikan alot selama lebih dari dua tahun, kini telah masuk pada tahap persidangan. Yang mengganjal bagi sebagian masyarakat pemerhati Kasus Subang, adalah terindikasi adanya praktek obstruction of justice. Dan praktek ooj ini belum ada tanda-tanda akan disidangkan. Jika berkenan, kami memohon channel Guru Gembul membahas Kasus Subang ini. Terutama yang berkaitan dengan praktek ooj tadi. Terima kasih sebelumnya. 🙏

    @kontakmedia@kontakmedia12 күн бұрын
  • Tingkat kebusukan suatu instansi sudah pada tahap saling membunuh sesama mereka. Bayangkan aja bagaimana caranya mafia melindungi masyarakat.

    @boy_samudra@boy_samudra21 күн бұрын
    • bukti bobroknya hukum di indonesia tunggu saja cept tw lambat hancurnya keadilan di indonesia...

      @ButTot@ButTot21 күн бұрын
    • tp sbagai anak indonesia kita hrus optimis msih ada cara untuk memperbaikinya...saya lahir&besar di negri ini(INDONESIA)...

      @ButTot@ButTot21 күн бұрын
    • jika kita masih peduli terhadap keadilan di indonesia kuncinya hanya 1,mari kita bergandeng tangan♥️♥️♥️♥️

      @ButTot@ButTot20 күн бұрын
    • Seharusnya ini sudah jadi rahasia umum, bedanya skr ada sosmed aja 😂😂

      @alifiansaja3103@alifiansaja310320 күн бұрын
    • ​@@ButTotjangan pernah berharap hukum di indonesia membaik😁 kenyataanya dari tahun 1960 sampai skrng ,indonesia punya hukum yg hancur😁

      @COSHATRU@COSHATRU20 күн бұрын
  • Yang Benar di Penjara Yang Salah Tertawa..... Sungguh Mata Dunia memang Tak Sempurna.....

    @enggongsupardi2597@enggongsupardi259721 күн бұрын
    • Narapidana

      @pujiexa@pujiexa21 күн бұрын
    • Para aparat yang mempermainkan hukum pasti akan kekal di neraka🤲

      @quoteterbaik6721@quoteterbaik672121 күн бұрын
    • di dunia ini ada begitu banyak kezoliman, ketidakadilan, dan penderitaan yg kita tidak ketahui. kasus jessica mirna ini hanyalah salah satunya. berdoa sajalah kita tidak menjadi tokoh antagonis dalam hidup ini.

      @sepakai@sepakai21 күн бұрын
    • Kamu abri ya anak buah rhoma irama 😊

      @kangdani9357@kangdani935721 күн бұрын
    • ​@@quoteterbaik6721bicara neraka , itu hanya berlaku untuk umat beragama ,.bagi orang atheis MANA KEADILAN yg sesungguhnya ,.TIDAK ADA

      @COSHATRU@COSHATRU20 күн бұрын
  • Inget kasus subang itu juga janggal dan pelakunya akhirnya terungkap Smoga kasus ini keluar kebenerannya

    @funnyanimal5017@funnyanimal50174 күн бұрын
  • Sambo, krisna murthi, Edward Hiariej. Orang-orang di blkg kasus sianida ini kan udah publik ketahui bersama bagaimana background mereka.

    @nandinursandi8491@nandinursandi849119 күн бұрын
  • Ayo up lagi kasus ini setelah tenggelam karena pemilu kemarin.. bukan hanya untuk Jessica tapi lebih perbaikan hukum indonesia kedepan

    @TheBebexxx@TheBebexxx21 күн бұрын
    • punya jutaan sarjana hukum gk guna

      @akromteknik9213@akromteknik921320 күн бұрын
    • ​​@@akromteknik9213 NAH INI, rata² (tapi gak semuanya) yang punya gelar begitu buat modal mencalonkan sebagai pejabat semata.

      @apakata3284@apakata328420 күн бұрын
    • Perbaikan apanya ? Yg dulu bertugas, skrg sudah di posisi tinggi / vital

      @belikartu6532@belikartu653220 күн бұрын
    • nunggu penlantikan presiden bro. kalau sekarang susah up nya, cuma dijaga aja biar gak tenggelam. tar kalau udah pelantikan presiden pasti di gas lagi ini. kan pengacaranya pendukung yg menang juga.

      @monmon-vl8bx@monmon-vl8bx20 күн бұрын
    • Ga bs kl yg skrg dan turunannya msh mimpin, bakalan sama aja.

      @gajahzync@gajahzync20 күн бұрын
  • Sangat masuk akal sekali yang dikatakan oleh pak guru, di sini saya berpikir bagaimana mungkin hal pembunuhan warga sipil akan bisa jadi seheboh ini dan ada banyak sekali orang orang besar yang turun untuk menutupi dan menumpahkan segalanya ke 1 orang saja. Menurut saya juga paling besar kemungkinannya kalau pembunuhannya baru terjadi di dalam mobil, kaarena bisa saja banyak hal terjadi dalam perjalanan ke rumah sakit tersebut.

    @yopi9@yopi920 күн бұрын
  • Salut atas kekuatan pembahasan anda ...ada perkembangan berarti dari kisah ini ...good job

    @AchmadFurchon@AchmadFurchon19 күн бұрын
  • Inilah contoh nyata bahwasanya kebenaran tidak akan pernah kalah, walau dilindas waktu beberapa lama dan kedzaliman lambat laun akan terkuak

    @meong12321@meong1232120 күн бұрын
  • KALAUPUN Seandainya hakim memvonis Jessica kumala wongso tdk bersalah d pastikan hukum/sanksi sosial yg akan d dapatkan jessica Krn penilaian publik cenderung menjudge jessica bersalah dlm kasus ini walaupun bukti tdk kuat.. krn opini" yg d buat media jg cenderung menggiring publik utk menyalahkan jessica pd saat itu.. Mgkn jg keputusan hakim syarat akan desakan" publik yg menginginkan jessica jd tersangka.. Yg makin menarik adalah d saat wawancara ayah mirna acap kali mengatakan dia mengenal petinggi" negri ini yg makin menguatkan adanya skandal dlm kasus kopi sianida

    @rxfootballer3906@rxfootballer390621 күн бұрын
    • Lebih tepatnya kerjasama yang berat sebelah 😅

      @satoepilar@satoepilar20 күн бұрын
    • bapaknya kayak ga ada empati sama anak sendiri dibilang udah mati wkwkwkw

      @mimido6699@mimido669920 күн бұрын
    • Klo ayah Mirna beneran punya kenalan backingan kuat, dia bisa sekali tembak Jessica, dan lolos jeratan hukum. Tapi faktanya, bapak Mirna cuma mulut besar doang. Di TvOne malah keceplosan dia waktu pertama kali datang laporin ke polsek tanah abang, malah gak ditanggapi. Ketauan sebenarnya bapak Mirna agak miskin koneksi.

      @quas-@quas-20 күн бұрын
  • Semoga Pak Guru aman Semoga juga jikalau Jessika nggak bersalah dia selalu dalam perlindungan Allah dan semoga saja jikalau Jessika nggak bersalah dan kasus ini direkayasa yang merekayasa diberi balasan yang setimpal

    @ridosaputra5273@ridosaputra527320 күн бұрын
  • Terimakasih pak Guru Gembul yg telah membuka lagi hal ini. Jangan sampai ketidak adilan thdp Jesica tenggelam dalam hiruk pikuk politik yg terjadi saat ini agar di buka kembali.

    @jalil_fadil574@jalil_fadil5748 күн бұрын
  • keren banget penjelasannya dengan data2 yang kuat juga, semoga guru gembul ttp aman dan tidaka diterror untuk hapus video ini.

    @muhamadikbal6999@muhamadikbal699919 күн бұрын
  • Spekulasiku: (mungkin) tidak ada yg istimewa dr kasus kematian mirna, hanya saja pada waktu itu kasusnya digunakan oleh petinggi instansi tertentu untuk meraih simpati dan mendongkrak pamor. Sehingga, memenuhi syarat untuk peningkatan jabatan2 yg diinginkan

    @maratulkhayati2378@maratulkhayati237821 күн бұрын
    • Nah sepemikiran... bisa jd ini rekayasa kasus buat naik jabatan.

      @AndraAbim@AndraAbim21 күн бұрын
    • benar dulu pernah dengar tu di tv2 kehebatannya polisi bernama Krisna Mukti dan sebagainya

      @UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA@UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA21 күн бұрын
    • Kasus rekayasa polisi untuk naik pangkat

      @marinihandayani1571@marinihandayani157121 күн бұрын
    • Jika hanya itu saya rasa tidak mungkin, saya dulu berpikiran sama seperti Anda,Bung. Ketika tas meletup di Thamrin ada peran yang sangat di blow up tapi netizen malah pilih pedagang keliling yang tetap menjajakan dagangannya pas letupan itu terjadi. Kemudian dicoba lagi ketika Mirna kejang, mungkin waktu itu netizen bersemangat karena ada orang keturunan saling bunyuh. Karena kasus bandara Narita sudah terlalu mainstream untuk naik jembatan, tapi setelah bapaknya Mirna sering speak up bahkan di narasi film Netflix menyudutkan beliau, saya mulai mencurigai ada kambing hitam dan ada kambing putih, jika mentalnya nggak kuat, kambing putih ini bakal bunyuh sendiri.

      @satoepilar@satoepilar20 күн бұрын
    • Balik lagi, hanya spekulasi ya ges ya, tp jadinya rada hopeless kalo ini kasus bakal tersingkap tuntas 😂🙏

      @maratulkhayati2378@maratulkhayati237820 күн бұрын
  • Cuma mau ngasih masukan pak guru gembul, setiap seminggu sekali buat konten / vlog apalah namanya, di isi berita / kasus yang ber indikasi konspirasi, saya suka dengan itu.

    @ariffairus9440@ariffairus944021 күн бұрын
  • Saya sih berpendapat ini cuma usaha industri media untuk menciptakan pasar, bahkan kasus guru honorer yang terjerat 60 pinjol pun bisa sampai melibatkan pejabat² elit, adapun masalah peradilan di Indonesia itu seperti kata praktisi hukum : "ketika kuliah hukum belajar hukum, ketika menangani kasus cukup kenal hakim, jaksa, pengacara & tinggal bahas masalah how much nya" #Merdeka! ☝️😑

    @Sam_Soel@Sam_Soel20 күн бұрын
  • Semoga tayangan guru gembul ini, mendpt menjadi perhatian bersama utk dpt diangkat kembali, demi keadilan serta kemanusiaan.

    @Real_Has@Real_Has20 күн бұрын
  • Aura konspirasi nya sangat kental.. Semoga Jessica diberikan kekuatan dan Ketabahan..

    @kasamago@kasamago21 күн бұрын
    • Pengacaranya Jessica knp diem, wkt Eddy ga di tahan krn kasus gratifikasi, justru kmrin Eddy jd saksi ahlinya ahli di MK, di mn Otto ada di circleny Eddy

      @semestaraya562@semestaraya56221 күн бұрын
    • ​@@semestaraya562 ya karena beda kasus. misal kamu di kantor rival saya tapi sebagai tetangga ya kita gak ada masalah

      @eldoyota7@eldoyota721 күн бұрын
    • @@eldoyota7 intinya sm" sakit hati liat hukum di negeri ini

      @semestaraya562@semestaraya56221 күн бұрын
    • ​@@semestaraya562Lah, kasusnya kan beda

      @user-jh3yn1bh2t@user-jh3yn1bh2t21 күн бұрын
    • @@user-jh3yn1bh2t jd besok" kalo di bk lg kasus Jessica,Otto vs prof Eddy saling adu data lg, saling menuduh, Trs km di pihak Otto atau prof Eddy? Otto pengacaranya 02, Eddy jg di circle 02

      @semestaraya562@semestaraya56221 күн бұрын
  • Di pikiran org" normal pendapat pak Otto dan rekan" lah yg paling masuk akal

    @user-qg3bg6dy1r@user-qg3bg6dy1r21 күн бұрын
  • Semoga para youtuber tetap mengawal kasus ini sampe tuntas

    @epiknd8065@epiknd806518 күн бұрын
  • Kmren tiba" ingat kasus ini, mulai hilang dr pembahasan...ehhh dibahas guru Gembul 😊. Cekidott

    @Budak_Kucing@Budak_Kucing20 күн бұрын
  • Itu demi pangkat dan memperbaiki citra polisi, msh inget statemen tito : polisi bekerja sesuai opini masyarakat... nah saat itu media ngeframing jesika sebagai pelaku walau dia belum di tetap kan sebagai tersangka jadi polisi pun menciptakan kondisi agar jesika jd pelaku sesuai keinginan publik Dan di tambah krisna murti yg saat itu haus popularitas, di semua kasus besar dia nama nya selalu nongol, bom sarinah dll, kasus mirna sendiri sebener nya gak di perkarakan sama keluarga, tapi krisna ini yg komporin bapak nya mirna klo mirna ini di bunuh.... Dan polisi pun yah terpaksa harus all in untuk membuat jesika tersangka karena tiap kasus harus ada pelaku nya belum lagi kasus ini sangat gede di media nama institusi di pertaruhkan, jadi ini bukan soal siapa mirna ini tapi ini cuma masalah polisi salah tangkap di tambah character assasination dari media ke jessica

    @phoenixikki8669@phoenixikki866921 күн бұрын
    • Inilah NKRI...semua biasa direkayasa, salah bisa benar, benar bisa salah...tapi aku cinta Indonesia

      @obeats222@obeats22217 күн бұрын
  • Saya sangat suka gugem membahas ini, memang kasus ini cacat hukum

    @apobltg2429@apobltg242921 күн бұрын
  • 😍 Wah... Tidak sabar dengan part selanjutnya 🔥 semangat yah min buat rangkumannya ✨ love it! ♥️

    @l.light_9@l.light_918 күн бұрын
  • Ferdy sambo dan djoko tjandra full senyum

    @gemasuryahendrawan6207@gemasuryahendrawan620719 күн бұрын
  • Terima kasih sdh diangkat kembali kasus ini

    @antoniusjupikerdoa@antoniusjupikerdoa21 күн бұрын
  • Kalau para penegak hukum dan keadilan tidak memiliki landasan kejujuran dan integritas yang kokoh,... hukum pada prakteknya bak sandiwara saja, hukum dipermainkan sekehendak sang sutradara,... maka runtuhlah sudah klaim bahwa kita adalah negara hukum. Kalau pun ada pembenaran, hukum yang dimaksud adalah hukum rimba. Maka kepada para penegak hukum, ingatlah saat ketika anda disumpah jabatan,... sebelum anda ditenggelamkan dan diluluhlantakkan oleh karma sumpah yang sudah anda ucapkan.

    @agunghariyono2528@agunghariyono252821 күн бұрын
    • weisss good statement... 👍👍👍

      @bimaaradeachitrachanel3957@bimaaradeachitrachanel395721 күн бұрын
    • otak orang indo soalnya be like : bisa tobat dengan naik haji, minta ampun di mekkah dengan udah punya duit banyak, tinggal stop ga korup lg😄😄😄

      @MS-gz5ei@MS-gz5ei18 күн бұрын
  • Semoga suatu saat terungkap sampai ke akarnya

    @ahmadkopi4719@ahmadkopi471920 күн бұрын
  • Semoga guru gembul dilindungi oleh siapapun yang ada di alam semesta ini

    @RobbyKurniawanSaputra@RobbyKurniawanSaputra19 күн бұрын
  • Kuncinya ada di ferdi sambo. Karena saat itu dia juga yg nanganin kasus jesica ini. Motifnya sama, cctv, melibatkan personil polisi yg lain, dan rekayasa. Ini murni kesalahan sambo yg akhirnya menyeret bnyk pihak

    @wijayaarif3048@wijayaarif304821 күн бұрын
    • Anehnya Sambo tdk dihukum mati 😅😅😅

      @mr.chandra572@mr.chandra57220 күн бұрын
    • Kok ferdy sambo melulu sihh...khrisna murti kepalanya lho waktu itu sambo hanya wakilnya...

      @aktifitasandi313@aktifitasandi31320 күн бұрын
    • ​@@aktifitasandi313semua kena sih kayanya

      @lii5170@lii517019 күн бұрын
    • @@mr.chandra572 😂😂😂😂😂 Kalo dihukum mati,kamu yg jelaskan masalahnya brow.😂😂😂😂 Ok,lanjutkan. Lhah,kamu jdi salah satu pelaku donk😃 Hadewh

      @Sugiarno-wl5tg@Sugiarno-wl5tg4 күн бұрын
    • @@aktifitasandi313 Lhah,yg benar saja

      @Sugiarno-wl5tg@Sugiarno-wl5tg4 күн бұрын
  • Selipan kata bg otto akhir putusan hakim: "lebih baik membebaskan 10 orang yg bersalah ,daripada Menghukum 1 orang yg tidak bersalah".

    @sudarmajic8387@sudarmajic838721 күн бұрын
    • Alesan orang yg kalah dalam pertarungan memang seperti itu,disaat mereka ditempatkan di posisi yg bertolak belakang seperti kasus pemilu mereka juga buta dan tuli.😂😂😂....kalau sudah putusan hakim itu sudah fakta hukum.jadi jgn dibolak balikan dgn keadaan yg tdk mendukung saja.....

      @mamanfirmansyah6702@mamanfirmansyah670220 күн бұрын
    • ​@@mamanfirmansyah6702 minimal ngikutin sidangnya dari awal trus pahami fakta dan alur sidang baru memutuskan MAMAN RACING

      @LindaCantik-qi8ys@LindaCantik-qi8ys20 күн бұрын
    • Beliau mengutip.

      @panitiaKiamat999@panitiaKiamat99920 күн бұрын
    • @@mamanfirmansyah6702 ya namanya juga pengacara harus bangun intergritas pribadinya lah. biar nial jualnya juga makin tinggi. namanya juga nyari nafkah. intinya semua orang itu berhak dibela meskipun pelakunya. kalo emg pelakunya dibebaskan ya jgan salahin pengacaranya tapi salahin pihak hukumnya yang ga bisa ngebuktiin kesalahan pelaku. bayangkan kalo lu dipihak tertuduh gimana rasanya ga ada yang bela sama sekali trus di vonis dengan bukti ga memadai. apa enak digituin? itulah fungsi pengacara

      @mimido6699@mimido669920 күн бұрын
    • ​@@mamanfirmansyah6702eddy hiariej ngomong begitu di sidang MK saat pemilu 2019 lalu, mewakili tim Jokowi. Dan tim Jokowi pemenangnya.

      @sitikhodijahlubis1392@sitikhodijahlubis139220 күн бұрын
  • Ankat kasus dokter Azhaari dong kang.. Sepertinya menarik... Saya masih ragu pelakunya adlah Pak Dokter

    @ahmadrifai5670@ahmadrifai567020 күн бұрын
  • Pak guru, minggu lalu di desa saya terjadi tindakan tercela terhadap anak2 perempuan dari seorang pemuka agama (ustd) yg mengajari anak2 untuk mengaji. Sebetulnya ada apa dgn para ustad2 kita? bnyak sekali kejadian tindakan pelecehan . Padahal mereka punya ilmu agama, pemahaman agamannya juga pasti bagus. Tapi knp hal itu terus berulang. Semoga berkenan membhas hal ini pak guru.

    @haryantobudiman6276@haryantobudiman627620 күн бұрын
    • Sebetulnya ada apa dgn para ustadz2 kita? Ku bantu jwb: tdk ada apa2 Setiap manusia di goda syetan,,tdk semua org punya pagar/proteksi diri untuk menyingkirkan hal2 negatif

      @tomotom5868@tomotom586820 күн бұрын
    • Ya krn tdk kuat menghadapi godaan nafsu. Sesimpel itu.

      @austinsuprapto2925@austinsuprapto292520 күн бұрын
    • Dan celakanya kalo dilegitimasi oleh dalil menikahi aisyah saat umur 6 / 9 tahun

      @ElvidaramihElvidaramih@ElvidaramihElvidaramih20 күн бұрын
    • 😂😅😂😂😅 karena di pesantren saja sudah jadi rahasia umum ada tradisi aneh berjudul MAIRIL.

      @indonesianambidextrous@indonesianambidextrous20 күн бұрын
    • @@ElvidaramihElvidaramih Saya kok nggak percaya ada yg berdalih dalil aisyah. Kalaupun ada yg nekad, pasti langsung tertolak.

      @austinsuprapto2925@austinsuprapto292519 күн бұрын
  • Ini hanya opini ane aja 1 mirna salihin mati alami 2.kematian almh mirna direkayasa dijadikan kasus yg besar agar penyedik(polisi) dapat promosi kenaikan pangkat masuk dijajaran jendral 3 harus ketemu pembunuhnya NAH direkayasa dan diatur jessika wongso jadi kambing hitam 4.penyidik cs dapat kan kenaikan jabatan dan Jessika di vonis 20 tahun penjara BRAVO PENEGAKAN HUKUM YG ABAL ABAL NEGERI KONOHA

    @davidsulayman2620@davidsulayman262021 күн бұрын
    • kalau mati alami asuransi gak cair..

      @Lazy_G@Lazy_G20 күн бұрын
    • ​@@Lazy_G Nah, saya rasa ada kerjasama yang berat sebelah 😅

      @satoepilar@satoepilar20 күн бұрын
    • OOO jadi ada polis asuransi bisa cair kalo matinya dibunuh, gitu ya???? Itu asuransi apaan???? Mensyaratkan mati dibunuh????? Kok yg tol ol ya yg nulis 🙄

      @yuniartos540@yuniartos54020 күн бұрын
    • @@yuniartos540 pernah baca2, & bisa diklaim selama pembunuhnya bukan penerima manfaat asuransinya..

      @Lazy_G@Lazy_G20 күн бұрын
    • @@yuniartos540 kalau mati alami cair sih cuma nilainya kecil tetapi kalau akibat pembunuhan polisnya cair dgn nilai fantastis yaitu hampir 75 milyar perak Memang hampir sama di semua negara aturan itu berlaku

      @davidsulayman2620@davidsulayman262020 күн бұрын
  • mengsengsara ❌ yuk kita mulai ✅

    @izuman466@izuman46621 күн бұрын
    • 1:39

      @kingki1953@kingki195321 күн бұрын
    • mengsengsarakan 1:39

      @UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA@UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA21 күн бұрын
    • Menyengsarakan

      @plecimaputkristalmuria7360@plecimaputkristalmuria736021 күн бұрын
    • Itu guru gembul lagi nyindir siapa ya?😮

      @ikadekadnyanaputra7621@ikadekadnyanaputra762121 күн бұрын
    • Mahfud MD ​@@ikadekadnyanaputra7621

      @amangjigong4074@amangjigong407421 күн бұрын
  • Penjelasan dari jaksa sudah sangat sangat sangat jelas

    @maliktamvan@maliktamvan20 күн бұрын
  • Kualitas videonya bagus sekali pak guru, jadi makin ganteng

    @rakeanagung4908@rakeanagung490820 күн бұрын
  • Banyak yg menyudutkan Jessica. Pdhal SIAPA SAJA bisa jadi "korban" seperti dia. Misal, di airport, kalo ad akurir narkoba buang barang bukti ke dalam tas kamu, TAMAT sudah riwayat kamu.... Mau sumpah pocong sekalipun, KAMU akan membusuk di penjara krn barang bukti ada di tas kamu! Jadi berhentilah sok ngejudge... krn KAMU bisa jadi korban juga...

    @FigureUnboxing@FigureUnboxing21 күн бұрын
    • Iya kek rapper asal Austria kasian dia

      @just_minee@just_minee21 күн бұрын
    • Blom tentu. Mentraktir orang kalo orangnya sudah datang suruh pesan, gak akan terjadi. Jesika mentraktir secara aneh ya normal saja kena

      @yuniartos540@yuniartos54021 күн бұрын
    • ​@@yuniartos540menurut q biasa aja sih,aq kalau sama temen" q lg nongkrong biasanya yg dateng duluan biasanya udah pesen buat semuanya

      @putraafriandi9276@putraafriandi927621 күн бұрын
    • @@yuniartos540yang dipesanin aja gak ribut ok & gak ada rekaman cctv penyitaan gelas mirna oleh polisi

      @qoqosan3530@qoqosan353021 күн бұрын
    • ​@@putraafriandi9276tp rada aneh dengan respon jessica saat mirna gk sadar ditambah track record dia saat msh di australia

      @avay8726@avay872620 күн бұрын
  • Kasus sambo bagus juga pak guru dibahas

    @siminsimen5562@siminsimen556221 күн бұрын
  • Kasus yang terlalu banyak kejanggalan tetapi terkesan di paksakan. Pertanyaannya adl siapa yang yang power untuk memaksakan?

    @drivergojek5954@drivergojek595420 күн бұрын
  • canggih ya Indonesia

    @morlasuryani1988@morlasuryani198819 күн бұрын
  • menarik sekali , pak guru... ulas lagi sambungannya, yaa... Terutama Konspirasinya....

    @opunkbawa7743@opunkbawa774321 күн бұрын
  • Ini dia yang ditunggu, selalu tertarik sama kasus ini, ga tau kenapa,

    @maspuadindayayi@maspuadindayayi21 күн бұрын
  • Sumpah sebagai subscriber gurgem dr dulu. Ini konten yg paling menunjukkan kualitasnya sebagai story teller. Bagaimana tidak semua respon menunjukkan antuasiasme tinggi seakan gurgem mendukung opini mereka bahwa jessica difitnah dan tidak bersalah. Padahal di akhir tentang mustahil perwira sebanyak itu disuap. Dan Mirna yg bukan siapa siapa adalah spoiler jawaban gurgem yg sebenarnya. Biar diskusi ramai, berfikir bisa jadi lebih menarik. Btw kalau dr sy pribadi, ini bukti rasa Cinta Orang tua yg sebenarnya. Se sibuk apapun, sejauh apapun orang tua, jika dalam situasi darurat rasa cinta ke anaknya akan diusahakan dengan cara apapun. Kejahatan balas kejahatan, jika strategi lurus yg ditempuh, akan ada org yg bebas. Tapi jika strategi kotor yt dipakai, maka tujuannya yg sudah dibuka yaitu menyiksa selamanya dlam kerangkeng akan terwujud. Semoga kalian paham, ini murni rasa cinta dan dendam yang dituangkan dengan cara apapun demi memenangkan pertandingan. 😆

    @arunaputra2266@arunaputra226620 күн бұрын
  • Wuidih bikin studio juga akhirnya pak guruku. ❤

    @maolanaakhsan@maolanaakhsan20 күн бұрын
  • Minal aidzin walfaidzin Selalu nyimak pembahasan yang menarik

    @SiGiwkunyunyud@SiGiwkunyunyud21 күн бұрын
  • Jessica di saranin minta grasi ke Presiden agar hukuman nya di kurangin, tapi dia menolak mentah mentah karena dia pegang teguh prinsip nya, dia gak bersalah dab tidak merasa melakukan itu

    @sanramuse8670@sanramuse867021 күн бұрын
    • dipakai oleh tuhan untuk memperbaiki hukum di indonesia. sungguh menakjubkan betapa banyak perubahan hukum positif yang akan ditrigger oleh jessica hanya dengan diam tersenyum dan menjalani hukuman di penjara.

      @subrotoxing8214@subrotoxing821421 күн бұрын
    • Jesika hanya tidak mengaku bukan tidak melakukannya

      @yuniartos540@yuniartos54021 күн бұрын
    • @@yuniartos540 emang ada bukti si jessica pelakunya?

      @qoqosan3530@qoqosan353021 күн бұрын
    • @@qoqosan3530 ada

      @yuniartos540@yuniartos54020 күн бұрын
    • ​@@yuniartos540mana buktinya hek.

      @DuniaTatapLayar_99@DuniaTatapLayar_9920 күн бұрын
  • yang paling lucu di persidangan adalah orang yg katanya ahli membaca wajah

    @sheirralee3015@sheirralee301516 күн бұрын
  • Para Penegak Hukum INDONESIA Harus Belajar Dari Hakim Bao Tentang Bagaimana Sebenarnya Hukum itu Bekerja dan Digunakan untuk MENEMUKAN KEADILAN.

    @Iamnotzayn@Iamnotzayn20 күн бұрын
  • Media memaksa penonton buat melihat kasus mirna, padahal sudah lebih 2 minggu viral, harusnya viralnya turun, sekarang sudah sulit di viralkan karena media mainstream harus melawan youtube dan tiktok buat viral

    @kenarok1987@kenarok198721 күн бұрын
  • Sejak kasus sianida bergulir, media kelihatan terlalu memaksa agar kasus ini selalu menjadi atensi publik.. sehingga banyak kejadian/fenomena yg ada di indonesia tertutupi.. apakah ini sebuah kesengajaan??

    @aanlastarmy7249@aanlastarmy724921 күн бұрын
    • apa saja kejadian/ fenomena yg tertutupi gara2 kasus kopi sianida ?

      @mainkanwoi6450@mainkanwoi645021 күн бұрын
    • @@mainkanwoi6450 - Korupsi EKTP oleh Setnov - Statement Freddy Budiman soal kerjasama dgn Jendral TNI bintang 2 soal jual beli narkoba di lapas dan penggunaan sarana prasarana dr TNI

      @nandamuchri6053@nandamuchri605320 күн бұрын
  • Guru gembul saya punya analogi sederhana untuk menerangkan kasus ini, guru gembul berjalan keluar rumah lalu menemukan sebuah mayat tanpa luka tusuk, lalu disebelah mayat tersebut terdapat pisau berdimbah darah. Lalu kita menyimpulkan mayat tersebut mati karena pisau tersebut. Untuk melengkapi konspirasi kasus ini saya ingin mengatakan dan sekaligus mengingatkan kepada siapapun bahwa “bisnis itu selalu berhubungan dengan hukum..”

    @yakan680@yakan68020 сағат бұрын
  • Kasus yang janggal ditangani sambo 1. Mirna 2. Penembakan fpi di tol dan bilang cctv rusak 3. Kebakaran di gedung kejaksaan yang bilang terbakar oleh tukang Mungkin teman" Bisa menambahkan

    @vrndmu@vrndmu19 күн бұрын
    • Kasus pemerkosaan kambing oleh sambhoo

      @komangnovaariawan2548@komangnovaariawan254818 күн бұрын
    • kasus bom sarinah...kasus josua tapi gagal

      @ghostforce404@ghostforce40418 күн бұрын
    • Nenek nyolong kayu 5 tahun penjara

      @irfanedvander8221@irfanedvander822117 күн бұрын
    • Kasus Mirna itu Krisna Murti yang handel,bukan sambo.kita harus obyektif juga

      @anakpelosokdesa466@anakpelosokdesa46615 күн бұрын
    • ​@@anakpelosokdesa466tapi kan wakilnya sambo

      @NoCopyrightMusicNCMOfficial@NoCopyrightMusicNCMOfficial13 күн бұрын
  • Masih Inget Meme Zaman itu "Apakah kita harus mendatangkan Detektif Conan untuk menyelesaikan Kopi Sianida Ini?" Pas sidang berjilid-jilid sampe belasan.

    @hirumayoichi2625@hirumayoichi262521 күн бұрын
    • yang di datangkan detektif kogoro mouri nya bro, conan cuma ikutan di belakangnya wkwk...

      @satyaperwira6506@satyaperwira650621 күн бұрын
    • Kenapa gk eyang Aoyama Gosho aja? kan dia yg authornya Conan, dia yg bisa nemu ide cara2 bunuh2in org tanpa diketahui, bikin ruangan tertutup dr luar dsb. 😅

      @Vall_Ey@Vall_Ey20 күн бұрын
  • Berharap kasus ini di up lagi...😢,

    @TheBataraindra@TheBataraindra21 күн бұрын
  • Makasih infonya pak johan

    @ademaulana666@ademaulana66619 күн бұрын
  • Wajah sy mirip Jessica, kata orang-orang.. Pas kasus itu booming, banyak orang-orang di sekitar saya yang jadi takut dan menjauhi saya.. Sampai para tukang bangunan di kampus saya bicara dibelakang saya, mereka pikir Jessica adalah saudara kandung saya, karena wajahnya mirip. Padahal saya masih bisa mendengar mereka. Sakit hati sih 😞

    @santipeters4051@santipeters405121 күн бұрын
    • nyang sabar ya gan

      @kukurunyuk6821@kukurunyuk682121 күн бұрын
    • Yaampun. Semoga sekarang sudah gaada yg begitu ya. Dan semoga mental mbaknya sudah pulih

      @AninditaFauzi@AninditaFauzi21 күн бұрын
    • Aku penasaran sama wajah kakak kyk gimana ?

      @cungsulvia5817@cungsulvia581721 күн бұрын
    • @@cungsulvia5817 ya kayak Jessica. Kan udah dibilang. Bayangin Jessica aja

      @AninditaFauzi@AninditaFauzi21 күн бұрын
    • Sebut nama gw sayang, pasti mereka smua takut Salam; Prof DR Dr Drs Ir Asep Satrio Negara,TK, SD, SMP, SMA, SH, MH, M.LL, M. Law, M. SC, M. PH, P. Hd (mahaguru besar pakar segala pakar ahli hukum se asia)

      @Prof.DR.Dr.Drs.Ir.asepsatrio@Prof.DR.Dr.Drs.Ir.asepsatrio21 күн бұрын
  • dulu nyimaakk banget tentang kasus ini.. sampai setia ngikuti sidang di tv.. laahh viral lg

    @Kokok_17@Kokok_1721 күн бұрын
  • Semoga nanti Guru Gembul bisa mengamati Kasus Subang Ibu dan Anak ini guru. 🙏

    @Seputig@Seputig20 күн бұрын
  • Ayoo dong angkat terus masalah ini ...kemarin sudah naik kasusnya sekarang redup lagi

    @is_official1985@is_official198516 күн бұрын
  • Yang gue percaya dari kasus kopi ini ada 3: 1.jesica adalah lesbian dan dia bucin ke mirna sehingga ia mau di korbankan untuk menebus dosanya karna merasa bersalah 2.bapaknya mirna adalah pelaku sebenarnya alasan membunuhnya adalah karna motif uang asuransi 3.ada peran sambo dalam rekayasa kasus ini

    @yogisetiawan9126@yogisetiawan912621 күн бұрын
    • Kasus Mirna menjadi batu loncatan pangkat Sambo. Beberapa tahun selanjutnya terbukti kalau Sambo itu orangnya manipulatif...

      @samyeternity8738@samyeternity873821 күн бұрын
    • Hoax yg 1

      @benyprasojo2610@benyprasojo261021 күн бұрын
    • Atas dasar apa Jessica lesbian?

      @user-fc2ud6py2i@user-fc2ud6py2i21 күн бұрын
    • Ya percaya aja dongeng twitard (nomor 1)

      @irfanrisyad7221@irfanrisyad722121 күн бұрын
    • Gara2 film series sianida tuh

      @Rikoakira71@Rikoakira7121 күн бұрын
  • Memang kurang ajar, bahwa oknum penegak hukum : polisi, jaksa, hakim, saksi ahli mirna dan alat negara menghukum orang yang tidak bersalah. Keadilan akan datang pada waktunya.

    @abraham2411@abraham241120 күн бұрын
    • Kmu sok jadi Tuhan tau seseorang bersalah ato tidak

      @yuniartos540@yuniartos54019 күн бұрын
    • ᑲᥱ𝗍ᥙᥣ

      @najma2727@najma272719 күн бұрын
    • Karma akan mengikuti dirinya dan keluarganya sepanjang hidup

      @mardisumardi2924@mardisumardi292417 күн бұрын
  • AKHIRNYA BISA TIDUR LELAP, SETELAH DAPAT PENJELASAN GURU GEMBUL ❤

    @TetanggaMu.@TetanggaMu.20 күн бұрын
  • Malu maluin hukum di Indonesia

    @notescreators2308@notescreators230820 күн бұрын
  • Seru nih , apalagi kalo Pak Guru berani bahas kasus KM50

    @papahmuda5092@papahmuda509220 күн бұрын
  • Jika wanita ini tidak salah maka akan banyak orang yang akan bersalah yg menangani kasus ini

    @budaya5696@budaya569621 күн бұрын
    • Makanya gak berani dibongkar

      @qoqosan3530@qoqosan353020 күн бұрын
  • Up terus ... 🎉🎉

    @rhakutie_sangpendekar@rhakutie_sangpendekar20 күн бұрын
  • Keadilan akan menemukan jalannya Bravo Guru Gembul

    @budi-sentoso@budi-sentoso16 күн бұрын
  • Pengadilan di dunia tidak akan pernah memberikan keadilan yang seadil adilnya..tinggal menunggu yang Maha pengadil untuk mengadili di akhirat.

    @bs_rafnra@bs_rafnra21 күн бұрын
    • Itupun klo ada..

      @bubukey2375@bubukey237521 күн бұрын
    • @@bubukey2375 itu menurut kepercayaan anda

      @bs_rafnra@bs_rafnra20 күн бұрын
  • Minal aidzin wal faizin guru gembul Mohon maaf lahir batin pemira semua nya..🙏

    @dyahsulistyowatidyah8471@dyahsulistyowatidyah847121 күн бұрын
    • Sama-sama 👍

      @gurugembul@gurugembul21 күн бұрын
    • ​@@gurugembul gua dimaafin ga?

      @dororo2597@dororo259721 күн бұрын
    • Dimaafin bang 😂​@@gurugembul

      @faktasejarah761@faktasejarah76121 күн бұрын
  • semoga viral lagi . biar bisa lebih terang dan menjawab keraguan sebagian masyarakat, krn sejak viral sesaat setelah muncul di netflix, cuma !-2 bulan dah jadem ayem lagi.

    @freddymsetiawan511@freddymsetiawan51117 күн бұрын
  • Bukan siapa mirna, siapa jessica, siapa ayahnya, atau seberapa besar uang. Tapi siapa yang malu, siapa yang kehilangan muka, siapa yang kehilangan kepercayaan jika kasus yang dibesarkan media sehingga menjadi sorotan publik, sorotan rakyat banyak menjadi kasus yang tidak terpecahkan atau bahkan "no case" Dalam hal ini menurut saya, opini saya yang sangat amat mungkin salah adalah, dalam kasus ini yang berperan besar adalah opini publik yang terbentuk akibat media, dan publik harus "ditenangkan". Kek di series "jack ryan" yang kasus pemb*n*han berantai di kota, dimana walikota nya neken polis supaya dapet tersangka karena warga nya panik dan merasa tidak aman lagi untuk tinggal di kota tersebut. 😅

    @ListaPedia@ListaPedia20 күн бұрын
  • dari awal saiya tdk percaya jika Jesica pelaku pembunuhan dlm kasus itu. Justru saiya curiga dgn kinerja polisi dan keluarga Mirna karena menyenggol asuransi. 🤪

    @benaloerindoe3102@benaloerindoe310221 күн бұрын
    • Saiya... 🤣🤣🤣 Bahasa apa itu Saiya? 😅😅😅

      @fransfaizal635@fransfaizal63520 күн бұрын
    • Emang bukti apa yg bisa membuat anda percaya Jessica pelakunya?

      @quas-@quas-20 күн бұрын
    • ​@@fransfaizal635 jd dragonball anjiir😂

      @BeelZebubXLunox@BeelZebubXLunox19 күн бұрын
    • @@BeelZebubXLunox Huahaha... Ga tau sekolah dimana itu yang guru nya ngajarin nulis kek gitu.

      @fransfaizal635@fransfaizal63519 күн бұрын
    • Dari awal saya sangat yakin Jesika pelakunya. Traktir teman kok beli paperbag buat nutupin kopi

      @yuniartos540@yuniartos54019 күн бұрын
  • Ada seorang perwira polisi yang karirnya lgsung melejit dan skrng sudah bintang 2 ! Begitulah cara kerja konspirasi 😊

    @bagusapriantoko8821@bagusapriantoko882121 күн бұрын
    • Naik pangkatnya ketinggian buat ngurusin kasus yg hrs diselesaiin ampe berbulan2.

      @nandamuchri6053@nandamuchri605320 күн бұрын
    • Sebenarnya bisa bintang 3 karena wakilnya duluan bintang 2

      @davidtigor4814@davidtigor481420 күн бұрын
  • Musti diangkat lagi kasusnya tuh. Karena ternyata banyak kejanggalan yg ada. Bagus juga analisa Pak Guru.

    @MrDadi2011@MrDadi201119 күн бұрын
  • maaf pak guru keluar dari topik,tolong bahas kbb/opm yang semakin hari menjadi-jadi dan bahas mengenai ham nya 🙏

    @ultramen4330@ultramen433020 күн бұрын
  • Gw bukan psycopath, mungkin. Gw belum pernah bunuh orang juga Tapi kalau misal gw dituduhkan seperti Jessica, mungkin gw juga akan bersikap sama. Kayak dulu pernah dituduh maling uang dan hp tetangga padahal gw gak ngelakuin. Gw tetep santai, chill, gak marah gak emosi. Tapi dengan sikap itu justru mereka makin berat menuduhkannya ke gw. Tapi jngan salah, justru kebanyak orang2 sukses, dengan latar belakang berada, even elit, global maupun lokal, Keluarga Rothschild, Bill Gates, Elon Musk. Gw rasa mereka semua punya jiwa psikopat. Karena gak mungkin bisa tajir mampus kalo cuma sedikit yg bisa dikorbankan.

    @okkyfirmansyah9489@okkyfirmansyah948921 күн бұрын
    • psikopat itu bukan melulu pembunuh, pelajari lagi ttg psikopat atau cari artinya, ok?

      @donaldsamosir2030@donaldsamosir203020 күн бұрын
    • @@donaldsamosir2030 why pembunuh? Why membunuh?. Karena konten, isi, muatan, dan konteks apa yg gw komentari adalah berisi itu, yaitu video diatas, ok?

      @okkyfirmansyah9489@okkyfirmansyah948920 күн бұрын
    • Siap sipaling mungkin psikopat. 🫡

      @wahyuchristy5980@wahyuchristy598020 күн бұрын
    • @@wahyuchristy5980 paling sebel ama komen "si paling ini si paling itu" pengen banget keliatan ngalah or, emang minim argumen aja

      @okkyfirmansyah9489@okkyfirmansyah948920 күн бұрын
    • Malah gelut

      @candacecage604@candacecage60420 күн бұрын
  • Setelah kasus ini di susul kasus tragedi bom sarinah. Sebelumnya ada kasus yg ga ramai di media soal pemanggilan mantan pejabat tinggi negara oleh KPK. Anda tau siapa pejabatnya? Apakah ada kaitannya?

    @sikasepla5938@sikasepla593821 күн бұрын
    • Bom sarinah kocak dah lawak banget. Skrg udh gk laku drama pengaalihan isu. Apa lagi yg berbau telolis

      @Versiku58@Versiku5821 күн бұрын
    • Cari artikel dari Hukum Online judulnya : 10 Peristiwa Menarik 'iringi' jatuh bangun KPK di 2015 Nanti kita diskusi, gimana tanggapannya.

      @rizqiperdanasyarif4620@rizqiperdanasyarif462021 күн бұрын
    • nah iya masih ingat saya di akhir-akhir tahun 2016 dan abis itu demonya fpi dan sebagainya

      @UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA@UC5kym7PU5p4gqtCGShcXhFA21 күн бұрын
  • Terimakasih pak. Menggangkat kasus i ni jesica mendapaTkan keadilan

    @restusamosir3569@restusamosir356919 күн бұрын
  • meng seng seng meng seng seng yooook menyala abangku🔥

    @unkn0wn4cc0unt@unkn0wn4cc0unt16 күн бұрын
  • Hayooo Siapa yang dulu tertarik bahkan nonton & ngikutin kasus ini? 🤭🦧

    @hustlerachmadmuhaimin@hustlerachmadmuhaimin21 күн бұрын
    • sayaa

      @michael-kq1fz@michael-kq1fz21 күн бұрын
    • 1sl4m agama Damai??? 1. kzhead.info/sun/g5huYLyxsap7nqc/bejne.html 2. www.youtube.com/@JozephPaulZhang 3. kzhead.info/sun/gNCiepmBemqwqK8/bejne.html

      @slaaaaaaawbro@slaaaaaaawbro21 күн бұрын
    • Gw juga ampe kaga punya beras

      @mioselalu142@mioselalu14221 күн бұрын
    • Yg jelas kasus itu viral ketika hukum dibenturkan dgn minoritas agama karena menegakan keadilan minoritas bisa membahayakan hukum dinegara.tetapi jika kasus seperti KM50 yg jelas jelas pembunuhan dan pembantaian....hilang tuh kasusnya.

      @mamanfirmansyah6702@mamanfirmansyah670220 күн бұрын
    • Aku tim jessica tersangka.

      @BagusGalangPratamaWaluyoBgp@BagusGalangPratamaWaluyoBgp20 күн бұрын
  • misteri: 1. alm. mirna salihin 2. kebakaran kejagung 3. km 50 4. putusan mk nomor 90 5. tambang illegal di indonesia diatas perbuatannya, jika pak Irjen Sambo mau membongkar ini, maka pak Sambo mungkin akan dapat jenderal kehormatan seperti pak gemoy☺☺☺☺ oke gas oke gas 😶‍🌫😶‍🌫😶‍🌫😶‍🌫

    @antimage6614@antimage661421 күн бұрын
    • Itu sih misteri recehan ..../ sampah... Peristiwa G30S/PKI tahun 1965 misteri terbesar sepanjang masa 1. Siapa dalangnya 2. Maksudnya apa 3. Peristiwa apa itu sebenarnya.... Banyak teori / analisa cerdas yang ujungnya gak tau kemana

      @antorusmanto8902@antorusmanto890221 күн бұрын
    • Paling misterius tu tragedi di km 50

      @hashbrokapist5041@hashbrokapist504121 күн бұрын
    • Seharusnya Al Mahdi Anis bisa memecahkan misteri tersebut 🗿

      @emailkhusus8760@emailkhusus876021 күн бұрын
    • Sudah terungkap semua, ini hanya orang yang berkepentingan saja untuk memperkeruh menganggap ini adalah permasalahan

      @bospoetra209@bospoetra20921 күн бұрын
    • ​@@antorusmanto8902Nah ini. Sampe sekarang ga jelas. Yang jelas propaganda Orba terus-terusan diulang, pelakunya PKI, titik.

      @rizaradri316@rizaradri31621 күн бұрын
  • Setuju ama guru..🙏🏼 berita yg ada melawan logika

    @AlieKw@AlieKw16 күн бұрын
  • Salut ma guru gembul, up lagi ini kasus

    @rochmadekosuyudi4076@rochmadekosuyudi407620 күн бұрын
  • kalau di Malaysia ini kasus "keraguan yang munasabah"... banyak kasus seperti ini yang suspek/tsangka dibebaskan

    @fiqridwan@fiqridwan21 күн бұрын
    • . Ketidakadilan perbicaraan kes² di mahkamah juga banyak berlaku dan sangat dipersoalkan

      @whokilledyazed9342@whokilledyazed934221 күн бұрын
    • tpi di malay ada ksus yg bnr wah bnget yg wanita diledakan pakai c4 gmn kabar nya itu skrang??

      @kudupiye8282@kudupiye828220 күн бұрын
    • Orang Malaysia gak tau apa2 tentang kasus ini. Karena mereka cuma ikutin warga IQ 78 yg bodoh banyak sebar hoax.

      @quas-@quas-20 күн бұрын
  • Pengalihan yang kocak,menjual harga sangat murah,semoga warga Baraya semakin cerdas cerdik.

    @prayarafa3560@prayarafa356021 күн бұрын
  • Mirna tidak diotopsi, celana Jessica dibuang, gerak gerik di CCTV Jessica tidak terekam menuangkan racun karena tertutup paper bag. Ini semua yang bikin jadi buntu:'

    @nrlk296@nrlk29619 күн бұрын
    • masalahnya tu racun kaga ada dibadan nya, dari situ aja fakta nya udah terbantahkan

      @roysuryo9927@roysuryo992719 күн бұрын
    • Gak ada ditubuh Mirna karena terlambat di otopsi, 3 hari sdh meninggal kemudian sdh dikasih formalin. Mirna di hukum dgn 5X pengadilan meyakinkan.

      @adrinazis3031@adrinazis303115 күн бұрын
    • @@adrinazis3031 Halah Longor, lu kira jejak sianida itu ga bisa dilacak..itu Munir aja diracun arsenik langsung ketauan..

      @roysuryo9927@roysuryo992713 күн бұрын
  • Sejak Awal Pengacara Kondang Sekelas Hotman pun sudah bicara. Malah dia menyindir dengan Sangat Halus. Di bilang. Anak Saya yang Belum resmi Lawyer saja Bertanya. Kok bisa Ya Pah Jesica di hukum. apa bukti. Saksi dan Motif nya Kan Ga ada yang kuat, dan Dari kasus ini kita belajar kalau oknum2 di belakang layar kasus ini bisa semakin naik Bisa2 10 tahun Ke depan hukum di indonesia Seperti india 😢

    @badawiutama9002@badawiutama900218 күн бұрын
  • up trus kang guru, jessica tidak bersalah..,

    @tanpanama6803@tanpanama680321 күн бұрын
  • Intinya cuan,maaf lahir batin😁🙏

    @JokoKritik-sd5ki@JokoKritik-sd5ki21 күн бұрын
  • Keren pak, smg bisa didapatkan kebenaran tentang kematian Mirna

    @greentea97@greentea9720 күн бұрын
  • Gugem, apakah boleh request untuk next episode membahas biografi Mirna?

    @yogirnada@yogirnada19 күн бұрын
KZhead